Kecil Berpengaruh Besar

November 18, 2024 0 Comments

Renungan harian Umum, Senin 18 November 2024 Bacaan Alkitab: 2 Raja-Raja 5:1-19 Pernahkah kita menyadari bahwa hal-hal kecil dalam hidup bisa memiliki dampak yang luar biasa? Sebuah kata yang sederhana bisa menghibur hati yang terluka. Tindakan kecil seperti senyuman bisa mengubah hari seseorang. Dalam kisah Alkitab, kita belajar bahwa Tuhan sering memakai hal kecil—atau bahkan …

Bukan untuk Menyenangkan Manusia

November 7, 2024 0 Comments

Renungan harian Kamis, 07 November 2024 Nats: Galatia 1:10  Jadi bagaimana sekarang: adakah kucari kesukaan manusia atau kesukaan Allah? Adakah kucoba berkenan kepada manusia? Sekiranya aku masih mau mencoba berkenan kepada manusia, maka aku bukanlah hamba Kristus. Selama kita hidup di dunia ini, kita tidak bisa menghindari penilaian dari orang lain. Setiap perkataan dan tindakan …

“Percaya pada Janji Allah”

November 6, 2024 0 Comments

Renungan harian Rabu, 06 November 2024 Bacaan: “Dan inilah keberanian percaya kita kepada-Nya, yaitu bahwa Ia mengabulkan doa kita, jikalau kita meminta sesuatu kepada-Nya menurut kehendak-Nya. Dan jikalau kita tahu, bahwa Ia mengabulkan apa saja yang kita minta, maka kita juga tahu, bahwa kita telah memperoleh segala sesuatu yang kita minta kepada-Nya.” Dalam bacaan kita …

Roh yang Menguatkan

November 5, 2024 0 Comments

Renungan Harian, Selasa 05 November 2024 Bacaan : Roma 8:26-30 Nats : Roma 8:26, Demikian juga Roh membantu kita dalam kelemahan kita; sebab kita tidak tahu, bagaimana harus berdoa; tetapi Roh sendiri menyampaikan permohonan kepada Allah dengan keluhan-keluhan yang tidak terucap. Syalom bapak ibu yang terkasih dalam Tuhan Yesus Kristus …..             Ketika kebakaran besar …

“LIMA JAMPI Penguasaan Diri”

November 4, 2024 0 Comments

Renungan Harian Senin, 04 November 2024 Penguasaan diri adalah sikap penting yang tercantum dalam daftar Buah Roh Paulus (Galatia 5:22-23) dan daftar kualitas “kodrat ilahi” dalam surat Petrus (2 Petrus 1:3-7). Meskipun keduanya mencantumkan beberapa karakteristik yang berbeda, penguasaan diri termasuk dalam keduanya, menegaskan betapa pentingnya karakter ini dalam kehidupan orang percaya. Penguasaan diri adalah …

“Dua Peser”

October 21, 2024 0 Comments

Renungan Harian Senin, 21 Oktober 2024 Belajar dari Kisah Persembahan Janda dalam Markus 12:41-44) Dalam kisah persembahan janda miskin, Yesus duduk di seberang peti persembahan dan memperhatikan bagaimana orang-orang memberikan persembahan mereka. Banyak orang kaya datang dan memberikan dalam jumlah besar, tetapi kemudian seorang janda miskin datang dan memberikan dua keping uang—dua peser. Meskipun persembahannya …

Hati-hati dengan Perkataan

September 28, 2024 0 Comments

Renungan Harian, Sabtu 28 September 2024 Baca: Ayub 2:1-13 Nats : Ayub  2:9-10 2:9 Maka berkatalah isterinya kepadanya: “Masih bertekunkah engkau dalam kesalehanmu? m  Kutukilah Allahmu dan matilah! 2:10 Tetapi jawab Ayub kepadanya: “Engkau berbicara seperti perempuan gila! Apakah kita mau menerima yang baik dari Allah, tetapi tidak mau menerima yang buruk? ” Dalam kesemuanya …

Mengambil Peluang

September 18, 2024 0 Comments

Renungan Harian Rabu, 18 September 2024 Bacaan: Galatia 6:10, Karena itu, selama masih ada kesempatan bagi kita, marilah kita berbuat baik kepada semua orang, tetapi terutama kepada kawan-kawan kita seiman. Peluang merupakan suatu keadaan di mana seseorang bisa melakukan sesuatu atau sesuatu bisa terjadi. Peluang sama dengan kesempatan yang merupakan suatu waktu yang sangat berharga. …

“Hidup penuh dengan Makna”

September 6, 2024 0 Comments

Renungan Harian Jumat, 06 September 2024 Matius 10 : 34-39 Sekilas tampak, perkataan YESUS membawa kontradiksi. (pertentangan antara dua hal yang sangat berlawanan atau bertentangan) YESUS yang adalah Raja Damai mengatakan bahwa kedatangan-Nya bukan untuk membawa damai, melainkan pedang. Kedatangan Yesus membawa damai, damai antara manusia dengan Allah dan damai di antara sesama manusia yang …

Harta Anda

September 3, 2024 0 Comments

Renungan Harian Selasa, 03 September 2024 Bacaan : Matius 19:16-26 Nats  :  Matius 19:23: Sukar sekali bagi seorang kaya untuk masuk ke dalam Kerajaan Surga Syalom bapak Ibu saudara yang terkasih dalam Tuhan Yrsus Kristus . . . . .                 Enam orang perampok bersenjata api menerobos penyimpanan kotak deposit di sebuah bank di kota …