“Berkat Rohani dan Jasmani”

February 26, 2025 0 Comments

Renungan Harian Anak, Rabu 26 Februari 2025 Syalom, adik-adik yang terkasih dalam Tuhan Yesus … Bagaimana kabarnya hari ini? Kakak harap semua dalam keadaan sehat dan penuh semangat ya! Sebelum kita memulai aktivitas hari ini, yuk kita merenungkan Firman Tuhan tentang Berkat Rohani dan Jasmani. Apa Itu Berkat? Adik-adik, siapa yang pernah mendapatkan hadiah atau …

Bacaan Alkitab Rabu, 26 Februari 2025

February 26, 2025 0 Comments

Kitab Yeremia pasal 39-40 Yeremia 39 menceritakan kehancuran Yerusalem ketika Babel akhirnya merebut kota itu. Raja Zedekia melarikan diri tetapi ditangkap, matanya dibutakan, dan dibawa ke Babel setelah menyaksikan anak-anaknya dibunuh. Yerusalem dibakar, dan banyak orang dibawa ke pembuangan. Namun, Raja Nebukadnezar memerintahkan agar Yeremia diperlakukan dengan baik dan dibebaskan. Ebed-Melekh, yang sebelumnya menyelamatkan Yeremia, …

Bacaan Alkitab Selasa, 25 Februari 2025

February 25, 2025 0 Comments

Kitab Yeremia pasal 37-38 Yeremia 37 menceritakan bagaimana Raja Zedekia meminta Yeremia untuk berdoa bagi Yehuda saat Babel menyerang, meskipun ia sendiri tidak menaati firman Tuhan. Ketika pasukan Mesir datang untuk sementara mengusir Babel, Yeremia memperingatkan bahwa Babel akan kembali dan menghancurkan Yerusalem. Namun, para pemimpin menuduh Yeremia berkhianat dan menjebloskannya ke penjara. Meskipun Zedekia …

Sukses Plus

February 25, 2025 0 Comments

Renungan harian Selasa, 25 Februari 2025 Bacaan : Mazmur 21 Nats : Mazmur 21:2, TUHAN, karena kuasa-Mulah raja bersukacita; betapa besar kegirangannya karena kemenangan yang dari pada-Mu! Syalom bapak ibu saudara yang terkasih dalam Tuhan Yesus Kristus …. Semua orang ingin sukses. Ironisnya, banyak orang tidak bahagia justru setelah mereka meraih sukses. Sebut saja Kurt …

“Jangan Jadi Anak Sombong”

February 25, 2025 0 Comments

Renungan Harian Anak, Selasa 25 Februari 2025 Syalom, adik-adik Elohim Kids … Bagaimana kabarnya hari ini? Semoga semua dalam keadaan sehat dan penuh semangat ya! Sebelum kita memulai aktivitas, yuk kita belajar firman Tuhan tentang “Jangan Jadi Anak Sombong”. Nah kakak punya pertanyaan buat adik-adik, siapa yang punya bakat atau keahlian khusus? Wah, pasti banyak …

ASAL BAPAK SENANG

February 25, 2025 0 Comments

Renungan Harian Youth, Selasa 25 Februari 2025 Kolose 3:23 Apa pun juga yang kamu perbuat, perbuatlah dengan segenap hatimu seperti untuk Tuhan dan bukan untuk manusia. Sebagai manusia ciptaan ALLAH kita sejatinya memuliakan Allah dalam segala tindakan dan perbuatan kita. Paulus dalam nas hari ini menasihatkan agar kita melakukan segala sesuatu dengan sepenuh hati, baik …

Belajar dari Pohon Zaitun

February 24, 2025 2 Comments

Renungan Harian Senin, 24 Februari 2025 Syalom Jemaat yang dikasihi Tuhan, kita percaya bahwa Tuhan mampu melakukan segala perkara, janji-Nya ya dan amin, serta kuasa-Nya tidak pernah berubah. Kita percaya akan Kesetiaan Tuhan dalam Hidup kita. Setiap kita pasti memiliki Kesaksian tentang bagaimana Tuhan selalu menolong dan menyertai kehidupan ini, terkadang susah untuk dipahami namun …

Bacaan Alkitab Senin, 24 Februari 2025

February 24, 2025 0 Comments

Kitab Yeremia pasal 35-36 Yeremia 35 menceritakan kesetiaan kaum Rekhab  yang tetap menjalankan apa yang telah diperintahkan oleh bapa leluhur mereka untuk tidak minum anggur, tinggal di kemah, dan tidak memiliki tanah. Tuhan menggunakan kesetiaan mereka sebagai contoh bagi bangsa Yehuda, yang justru terus-menerus tidak menaati perintah Tuhan. Sebagai akibatnya, Yehuda akan menghadapi hukuman, tetapi …

“Berani Melakukan yang Benar”

February 24, 2025 2 Comments

Renungan harian Anak, Senin 24 Februari 2025 Syalom, adik-adik Elohim Kids … Bagaimana kabarnya hari ini? Semoga semuanya sehat dan tetap semangat ya! Sebelum kita memulai aktivitas, yuk kita belajar firman Tuhan tentang “Berani Melakukan yang Benar”. Adik-adik, siapa yang suka mendapatkan hadiah atau sesuatu yang menyenangkan? Misalnya, hadiah ulang tahun, kasih sayang dari orang …

PERFECT TIME

February 24, 2025 0 Comments

Renungan Harian Youth, Senin 24 Februari 2025 Pengkhotbah 3:11, “Ia membuat segala sesuatu indah pada waktunya, bahkan Ia memberikan kekekalan dalam hati mereka. Tetapi manusia tidak dapat menyelami pekerjaan yang dilakukan Allah dari awal sampai akhir.” Semua orang menginginkan hal-hal yang membahagiakan. Dengan hikmat, kuasa dan kerja keras, banyak orang berpikir bahwa mereka akan dapat …