Bacaan Alkitab Selasa, 24  Desember 2024

December 24, 2024 0 Comments

Kitab Amsal pasal 27-28 Amsal 27 menekankan pentingnya hubungan yang tulus dan pertumbuhan pribadi. Pasal ini mengingatkan agar tidak menyombongkan diri tentang masa depan, karena hanya Tuhan yang mengetahui apa yang akan terjadi. Teman sejati adalah mereka yang memberikan teguran jujur dan membangun, yang lebih berharga daripada pujian yang tidak tulus. Selain itu, pasal ini …

“Momen Bahagia”

December 24, 2024 0 Comments

Renungan Harian Anak, Selasa 24 Mei 2024 Bacaan Ayat Hafalan: Lukas 2:11“Hari ini telah lahir bagimu Juruselamat, yaitu Kristus, Tuhan, di kota Daud.” Syalom, Adik-Adik yang Dikasihi Tuhan! Bagaimana kabarnya pagi ini? Kakak doakan adik-adik semua sehat, bahagia, dan penuh semangat untuk beraktivitas hari ini. Sebelum kita mulai, yuk kita belajar bersama tentang momen bahagia …

Hadiah Allah bagi Umat Manusia

December 24, 2024 2 Comments

Renungan Harian Selasa, 24 Desember 2024 Nats: Matius 1:18-25 Syalom  bapak ibu saudara yang terkasih dalam Tuhan Yesus Kristus . . . . . Renungan hari ini menyoroti makna kelahiran Yesus Kristus sebagai hadiah terbesar dari Allah untuk dunia yang membawa sukacita dan harapan bagi seluruh umat manusia. Perayaan kelahiran Yesus Kristus selalu diwarnai kegembiraan …

PERSEMBAHAN TERBAIK ORANG MAJUS

December 24, 2024 0 Comments

Renungan Harian Youth, Selasa 24 Desember 2024Matius 2:11, maka masuklah mereka ke dalam rumah itu dan melihat Anak itu bersama Maria, ibu-Nya, lalu sujud menyembah Dia. Mereka pun membuka tempat harta bendanya dan mempersembahkan persembahan kepada-Nya, yaitu emas, kemenyan dan mur.Setelah Tuhan Yesus lahir, sambutan yang dicatat di dalam Injil Matius adalah sambutan dari orang-orang …