HARUS RAJIN tetapi juga BERHIKMAT

August 31, 2021 0 Comments

Renungan Harian Youth, Selasa 31 Agustus 2021 Syalom rekan-rekan Youth … Pribahasa yang sangat sering ditanamkan sejak kita kecil: Rajin pangkal pandai; Rajin pangkal kaya; Rajin pangkal sukses. Pribahasa ini tidak bertentangan dengan kebenaran Firman Tuhan yang penting untuk kita renungkan ~ TETAPLAH GIAT SUPAYA KITA SEMAKIN MAJU, jadi anak Tuhan harus Rajin. Perhatikan nasehat …

Pilihan

August 31, 2021 0 Comments

Yosua 24 : 14 – 15 Oleh sebab itu, takutlah akan Tuhan dan beribadahlah kepada-Nya dengan tulus ikhlas dan setia. Jauhkanlah allah yang kepadanya nenek moyangmu telah beribadah di seberang sungai Efrat dan di Mesir, dan beribadahlah kepada Tuhan. Tetapi jika kamu anggap tidak baik untuk beribadah kepada Tuhan, pilihlah pada hari ini kepada siapa …

“Role Model”

August 31, 2021 0 Comments

Renungan Harian Anak, Selasa 31 Agustus 2021 Titus 2 : 7 “dan jadikanlah dirimu sendiri suatu teladan dalam berbuat baik. Hendaklah engkau jujur dan bersungguh-sungguh dalam pengajaranmu” Halo adik adik Elohim Kids… Gimana nih kabar kalian hari ini. Kakak berharap kalian selalu dalam keadaan baik dan sehat selalu ya. Hari ini kita kembali mau merenungkan …

“Iman yang Kuat dan Bertindak”

August 30, 2021 0 Comments

Syalom bapak ibu yang dikasihi oleh Tuhan Yesus Kristus Setiap anak-anak Tuhan harus menyadari bahwa Tuhan menyertai kita kita disetiap masa, apapun keadaan yang terjadi kebenarannya adalah ada tangan Tuhan yang selalu menopang kehidupan kita Daniel 11:32, Dan orang-orang yang berlaku fasik terhadap Perjanjian akan dibujuknya sampai murtad dengan kata-kata licin; tetapi umat yang mengenal …

Rasa Kecewa harus dihadapi

August 30, 2021 0 Comments

Renungan Harian Youth, Senin 25 Januari 2021 Syalom rekan-rekan Elohim Youth, salam semangat buat rekan-rekan semuanya .. buat rekan-rekan yang sekolah tetap semangat ya, dan buat rekan-rekan yang bekerja, semangat memasuki minggu ini ya … Kecewa adalah ungkapan rasa akibat harapan dan kenyataan yang tidak sama. Banyak masalah anak usia remaja, seringkali kuat sekali kaitannya …

“Bersyukurlah dalam segala Hal”

August 30, 2021 0 Comments

Renungan Harian Anak, Senin 30 Agustus 2021 Habakuk 3:17-19 Halllloo….selamat Pagi Adik adik Elohim Kids, wahh senangnya kakak bisa menyapa adik-adik Kembali dalam renungan hari ini… Ayo seperti tema hari ini kita mau belajar untuk bersyukur atas semua kebaikan Tuhan didalam kehidupan kita. Adik-adik kita harus belajar untuk bersyukur buat kebaikan Tuhan, walaupun kadang apa …

Elohim Youth Ministry

August 29, 2021 0 Comments

“Meresponi Rasa Kecewa” Syalom sobat elrei, Sebagai anak muda, kita sering diperhadapkan dalam berbagai situasi yang membituhkan kita meresponinya dengan tepat dan benar.  Salah satu kekeliruan yang muncul dari respon yang salah adalah rasa kecewa dan hidup dalam rasa kecewa yang tidak dimenangkan. Rasa Kecewa bak sebuah penyakit, yang kalau dibiarkan sedikit demi sedikit akan …

Ibadah Online Sekolah Minggu GPdI Elohim Batu

August 29, 2021 0 Comments

Minggu,  29 Agustus 2021 ” Bersyukurlah dalam segala Hal” Habakuk 3:17-19 Adik-adik hari ini kita belajar tentang bagaimana kita harus menerima keadaan dan mengungkapkan terima kasih atas segala sesuatu yang sudah Tuhan Anugerah kepada kita semauanya Adik-adik, dalam Alkitab juga ada kisah tentang nabi Habakuk yang hasil panennya gagal, tidak ada buah yang bisa dipetik …

Ibadah Online GPdI Elohim Batu

August 29, 2021 0 Comments

Minggu, 29 November 2020 “Tetap Kuat dan Bertindak” Pdt. Stefanus Suwarno Setiap anak-anak Tuhan harus menyadari bahwa Tuhan menyertai kita kita disetiap masa, apapun keadaan yang terjadi kebenarannya adalah ada tangan Tuhan yang selalu menopang kehidupan kita Daniel 11:32, Dan orang-orang yang berlaku fasik terhadap Perjanjian akan dibujuknya sampai murtad dengan kata-kata licin; tetapi umat …

“Honest Thief”

August 28, 2021 3 Comments

Renungan Harian Anak, Sabtu 28 Agustus 2021 Bacaan: YOHANES 4:1-42 Selamat pagi adik-adik semua. Bagaimana kabarnya hari ini? Semoga kita semua dalam keadaan sehat agar hari yang kita jalani bjsa dilalui dengan menyenangkan. Hari ini yuk sama-sama kita mau belajar Firman Tuhan lewat renungan hari ini. Adik-adik kira-kira apa yang adik-adik lakukan jika tidak bisa …