Renungan Harian Youth, Sabtu 26 Oktober 2024 Shalom, salam sejahtera dalam kasih Tuhan kita Yesus Kristus. Apa kabarnya hari ini, rekan-rekan youth Elohim? Setiap orang tentunya mempunyai prioritas masing-masing dan prioritas itu tentunya beda-beda. Bicara tentang prioritas hidup, menunjukkan kepada suatu sikap hidup mengutamakan yang terpenting. Terkadang kita sering diperhadapkan antara Tuhan, keluarga, pelayanan, dan …