“Berbagi dalam Kelimpahan”

January 18, 2025 0 Comments

Renungan Harian Anak, Sabtu 18 Januari 2025 Syalom, adik-adik yang dikasihi Tuhan!Bagaimana kabarnya hari ini? Kakak berharap semuanya sehat dan penuh sukacita. Hari ini, kita akan belajar tentang sesuatu yang sangat menyenangkan dan penting, yaitu “Berbagi dalam Kelimpahan.” Suatu hari, Om Andi, adik Papa yang tinggal di luar kota, datang berkunjung ke rumah Rani. Om …

Bacaan Alkitab Sabtu, 18  Januari 2025

January 18, 2025 0 Comments

Kitab Yesaya pasal 27-28 Yesaya 27 adalah nubuat tentang pemulihan Israel. Tuhan digambarkan sebagai penjaga kebun anggur-Nya, yang dengan setia melindungi dan memelihara umat-Nya. Dia akan menghukum musuh-musuh Israel dan memulihkan bangsa itu, sehingga mereka kembali berbuah dan hidup dalam damai. Pasal ini menekankan belas kasihan Tuhan, meskipun umat-Nya pernah dihukum karena dosa mereka. Yesaya …

Berbahagialah Orang yang Lapar dan Haus akan Kebenaran

January 18, 2025 0 Comments

Nats: Matius 5:6,  Berbahagialah orang yang lapar dan haus akan kebenaran, karena mereka akan dipuaskan. Syalom bapak ibu saudara yang terkasih dalam Tuhan Yesus Kristus . . . . . Apa yang dimaksud berbahagialah orang yang lapar dan haus akan kebenaran? Orang yang lapar dan haus akan terus mencari apapun yang bisa memuaskan rasa lapar …

KEBUTUHAN JIWA KITA

January 18, 2025 0 Comments

Renungan, Harian Youth, 18 Januari 2024Bacaan: Mazmur 42 :1-6Shalom, salam sejahtera dalam kasih Tuhan kita Yesus Kristus. Apa kabarnya hari ini, rekan-rekan youth Elohim? Semoga kita semua sehat dalam lindungan Tuhan.Pada dasarnya kebutuhan dasar manusia terdiri dari kebutuhan jasmani dan kebutuhan rohani. Kebutuhan jiwa tak lain adalah kebutuhan rohani tersebut. Dalam teori Maslow’s Hierarchy of …